Selalu ada momen di mana Anda selalu ingin tampil makin cantik dengan outfit feminin. Rok di bawah lutut sebatas betis dengan cutting bulat melebar inspirasi tahun 1950-an bisa jadi andalan baru. Pasangkan dengan atasan sesuai karakter atau pilih warna favorit untuk rok Anda.
Bold Full Midi Skirt
Punya tambahan keberanian untuk menjajal warna terang? Pilih warna yang nggak terlalu strong sebagai permulaan.
Mau tahu warna apa yang paling jadi incaran? Yap, silk faille skirt warna neon lime green keluaran Tibi ini, nih, jawabannya. Semua orang ramai-ramai memakainya, tuh!
Buat Anda si klasik, hitam, putih, krem, atau warna gelap seperti marun, navy blue, aman buat Anda.
Neutral Full Midi Skirt
Flowery prints hadir untuk memanjakan mata Anda. Saatnya mempraktekkan clash prints sebagai jodoh motif bunga-bunga. Plaid atau stripes seru, nih, sebagai rekanan baru. Asal, pilih yang range warnanya masih senada, ya…
Prints Full Midi Skirt
www.citacinta.com
Artikel Terkait Busana Kerja ,Busana Santai
- Ingin Tampil Modis, Cobalah Cropped Blazer
- Hariku Berbunga-bunga
- Stylish dengan Pashmina Hitam Ala Hijabers Kanada, Aishah Nofal
- Stand Out dengan Jeans Ala Beauty Blogger Lendskovic Muzakky
- Inspirasi Outfit Sehari-Hari Ala Puput Utami
- Tampil Maskulin Ala Fatima, Hijabers 'Berdarah' Arab-Polandia
- Tampil Chic dengan Padu-padan Cardigan Ala Dini Anggraeni
- Gaya Sederhana Si Cantik Mega Iskanti Putri
- Padu-padan Stylish dengan Celana Motif Ala Alia Queen
- Tetap Stylish Saat Liburan Ala Desainer Kuwait, Meem Alessa
- Dinamika Kasual
- Warna Beige dan Paduannya
- Eksotisme Wastra Indonesia
- Serius Bisa, Santai Bisa
- Salem nan Kalem
- Cara Mudah Memadukan Loose Shirt Dengan Rok
- Gaya Fashionista Populer di Kuwait, Zahra'a Ashkanani
- Aksi Batik Abstrak
- Gaya Stylish Model Senior Okky Asokawati
- Perfect Lady