Komedo adalah masalah yang sering dihadapi wanita dan pria. Bintik hitam di hidung seringkali membuat wajah jadi kotor.
Jika Anda memiliki masalah ini, jangan khawatir, karena salah satu bahan dapur bisa membantu mengatasi komedo yang mengganggu.
Ambil baking soda, bahan kue yang satu ini bermanfaat untuk kecantikan dan merawat kulit. Salah satunya adalah menghilangkan komedo.
Bahan :
¼ sdt baking soda
Cara Memakai :
- Campur baking soda dengan sedikit air. Aduk rata sampai berbentuk pasta.
- Gosok lembut di area yang memiliki komedo.
- Lakukan gerakan memutar hingga beberapa saat
- Kemudian diamkan selama 20 menit
- Bilas dengan air bersih
Cara ini dapat dilakukan seminggu sekali
Mudah kan ladies? Selamat mencoba
Artikel Terkait Rawat Wajah
- Ingin Punya Tulang Pipi Indah? Contek 5 Latihannya di Sini
- Jerawat Membandel? Atasi dengan Buah Tomat
- Cara Alami Usir Komedo
- Scrub Buatan Sendiri Untuk Wajah Putih Berseri
- Flek Hitam di Wajah? Coba Scrub Sayuran Ini Yuk
- Mudah dan Alami, Bersihkan dan Kecilkan Pori-Pori Kulit Wajah dalam Sekejap
- 5 Trik Sederhana Yang Membuat Anda Nampak Muda Dan Segar
- Cara Mudah Menghilangkan Rambut Halus Sekitar Mulut
- Sambil Tiduran Bisa Cantik, Mau?
- Tips Praktis Miliki Bulu Mata Lebat dan Lentik
- Bahan-Bahan Yang Bisa Menghilangkan Noda Hitam di Wajah
- Baking Soda Bantu Hilangkan Komedo Secara Alami
- Buah Pepaya Untuk Memutihkan Kulit
- Cara Melebatkan Bulu Mata Denagn Minyak Alami
- Tips Memilih Pelembab Untuk Kulit Berminyak