1. Untuk membaurkan perona mata, gunakan kuas blending yang ujungnya menipis. Kunci hasil bauran yang halus dan merata adalah kesabaran. Lakukan tarikan kuas dengan mantap dan berulang ulang agar hasilnya natural.
2. Mengaplikasikan glitter boleh menggunakan jemari. Apalagi jenis glitter-nya berupa solid, krim atau gel. Jemari cenderung lebih mudah mengontrol tebal tipisnya. Lakukan perlahan saja, jangan terlalu ditekan.
3. Rapikan eyeliner dan area perona mata di dekat eyeliner dengan kuas eyeliner. Eyeliner bermanfaat untuk membuat mata nampak lebar.
4. Ciri smokey eyes adalah perona mata yang juga diaplikasikan di bawah mata. Lakukan dengan hati-hati menggunakan kuas perona mata berujung segitiga atau meruncing.
www.femina.co.id
Artikel Terkait Rias Wajah
- Tips Bikin Mata Cantik Pagi Hingga Malam Dengan Cat Eye
- Tutorial Eyeshadow
- Pilih Pilah Bulu Mata Palsu Sesuai Bentuk Mata Anda
- Trik Tepat Pakai Foundation
- Mata Cantik Berbinar
- Tips Cantik Membuat Smokey Eyes Dengan Warna Pink
- Trik Agar Hidung Terlihat Lebih Mancung
- Midnight Glow
- Tips Eye Make-up Untuk Mata Sayu
- Tips Membentuk Alis Tebal Agar Rapi Sesuai Bentuk Wajah
- Inspirasi Makeup Mata Ala Peacock
- Tidak Suka Pakai Makeup? Anda Tetap Bisa Cantik Kok
- Tips Agar Eyeshadow Anti Luntur
- Tip Memilih Lipstik Oranye
- Tutorial Mata Untuk Makeup Pesta Hanya 5 Menit